
Apakah kamu ingin mengubah ukuran Window dari Windows dengan mudah dan cepat? Tiny Windows Borders adalah software untuk mengubah ukuran border dari Windows 8 yang mempunyai ukuran cukup besar 4px. Selain untuk mengatur besar kecil ukuran border windows, software ini juga bisa mengatur jarak antara windows dengan border. Tiny Windows Borders sangat mudah digunakan, terlebih lagi software ini gratis untuk di download dan disebar luaskan. Kamu juga tak perlu melakukan installasi ketika ingin menggunakan software ini. Kalau kamu ingin mengembalikan ukuran borders seperti semula, kamu tinggal klik tombol cancel pada Tiny Windows Borders.
Tiny Windows Borders 2.5
Fix permasalahan bug ukuran border window yang berubah lagi dengan sendirinya
Live preview dihilangkan
Download: Tiny Windows Borders | 41.74 KB
Catatan Penulis : WinPoin sepenuhnya bergantung pada iklan untuk tetap hidup dan menyajikan konten teknologi berkualitas secara gratis — jadi jika kamu menikmati artikel dan panduan di situs ini, mohon whitelist halaman ini di AdBlock kamu sebagai bentuk dukungan agar kami bisa terus berkembang dan berbagi insight untuk pengguna Indonesia. Kamu juga bisa mendukung kami secara langsung melalui dukungan di Saweria. Terima kasih.






