Saatnya Update Semua Aplikasi Bing Suite untuk Windows Phone

Saatnya Update Semua Aplikasi Bing Suite untuk Windows Phone

Apakah kamu pengguna setia aplikasi Bing di Windows Phone? Hari ini beberapa aplikasi Bing suite telah menerima update, aplikasi tersebut diantaranya adalah Finance, Sports, Health & Fitness, Food & Drink, News dan Weather. Hanya satu aplikasi dari Bing saja yang terlewatkan yaitu Travel. Jadi apa yang baru setelah update dari aplikasi-aplikasi tersebut?

Walaupun sudah di update, setiap aplikasi tidak memiliki change log mendetail bahkan ada yang tidak memiliki change log. Namun dari beberapa pengguna ada yang mengatakan kalau artikel dari aplikasi Bing News sudah bisa di-share lewat sosial media. Untuk info lainnya mari kita tunggu komentar dibawah ini.

Jika kamu belum mendapatkan update dari aplikasi-aplikasi Bing Suite, kamu bisa mendownloadnya dari link dibawah ini.

Download Bing Finance
Download Bing Food & Drink
Download Bing News
Download Bing Sports
Download Bing Weather
Download Bing Health & Fitness

TONTON JUGA:

Catatan Penulis : WinPoin sepenuhnya bergantung pada iklan untuk tetap hidup dan menyajikan konten teknologi berkualitas secara gratis — jadi jika kamu menikmati artikel dan panduan di situs ini, mohon whitelist halaman ini di AdBlock kamu sebagai bentuk dukungan agar kami bisa terus berkembang dan berbagi insight untuk pengguna Indonesia. Kamu juga bisa mendukung kami secara langsung melalui dukungan di Saweria. Terima kasih.

Edo Chrisnado

Suka ngobrolin berbagai hal tentang teknologi. Dia hampir tidak pernah bisa tenang sebelum mengetahui kabar teknologi paling gress saat ini.

Post navigation