Sekarang Kamu Sudah Bisa Upload Foto Instagram via Webcam

Seiring berjalannya waktu, Instagram untuk Windows semakin membaik. Fitur-fitur yang diusung pun sudah 11/12 dengan versi iOS dan Android. Pada update kali ini Instagram Windows 10 mengizinkan kamu mengambil foto via kamera webcam, tak lagi terbatas kamera belakang saja yang umumnya ditemui di tablet.

Instagram Webcam

Well, meskipun seperti yang kita tahu, kamera webcam memiliki kualitas apa adanya. Bahkan kalau dipikir-pikir tidak ada gunanya, tapi gak ada salahnya bukan? Misal, bayangkan kalau kamu udah kepepet banget pengen update, kalau gak update kamu bisa-bisa sakaw, tapi baterai hp lagi low, disinilah kamera webcam berperan. (Yey!)

Lagipula mungkin ada kejadian-kejadian tertentu yang memaksa kita harus banget upload foto via webcam, atau membuat style fotografi sendiri. Nah bagaimana menurutmu? Kira-kira situasi seperti apa yang membuat kita harus banget update via webcam? Bagikan pendapatmu disini yak! :)

Download/Update Instagram
Platform Store

Ardan Legenda

Author dan Illustrator yang mencintai teknologi.

Post navigation