Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Windows 10 Preview untuk smartphone hari ini sudah dirilis. Bagi kamu yang seri Lumia nya ada dalam daftar ini, kamu bisa menginstall Windows 10 Preview dengan cara yang ada disini.

Jika Windows 10 Preview sudah terinstall di Lumia kamu, berikut ini adalah beberapa fitur baru yang menarik untuk kamu coba:

 

Full Background di Start Screen

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Kamu bisa menggunakan background penuh di start screen Windows 10 Preview. Bahkan ketika di App List background tersebut juga masih bisa ditampilkan secara transparan.

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

 

Daftar Aplikasi yang Baru Terinstall

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Coba install beberapa aplikasi baru dari Store, maka kamu akan mendapati daftar aplikasi yang baru saja terinstall di group tersendiri pada bagian atas. Ini akan memudahkan kamu menemukan aplikasi yang baru saja terinstall.

 

Expand Quick Action

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Di Action Center, kini ada tombol untuk membuka lebih banyak lagi Quick Action.

 

Membalas SMS Langsung Dari Notifikasi

Windows 10 Preview dilengkapi interactive notification, dimana kamu bisa berinteraksi langsung dari notifikasi tersebut. Jadi ketika ada SMS masuk, cobalah untuk membalas SMS tersebut langsung dari notifikasi dengan cara tap notifikasi tersebut.

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Setelah itu kamu bisa membalas SMS baik dengan mengetiknya atau melalui voice.

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

 

Mengirim SMS Menggunakan Voice

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Kemampuan Windows 10 Preview dalam menerjemahkan voice ke text sudah ditingkatkan. Kamu kini bisa menyebutkan data field seperti contact, email, dsb dengan lebih baik.

Tetapi tentu saja voice to text yang disupport adalah dalam Bahasa Inggris.

 

Buka, Edit, dan Buat Dokumen dengan Office Baru

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Windows 10 Preview dilengkapi dengan Office versi baru berbasis universal apps, yang artinya bisa dijalankan di smartphone, tablet, dan PC. Kamu bisa mencoba membuka, mengedit, atau membuat dokumen menggunakan Office baru ini.

Office baru ini memiliki kecanggihan yang sama seperti Office di PC.

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Cobalah buka toolbar ribbon yang berisi berbagai tools dengan cara tap menu bagian kanan bawah. Hasilnya sebuah toolbar ribbon seperti di PC akan muncul.

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Coba juga buka sebuah presentasi di PowerPoint, hasilnya presentasi bakal bisa berjalan dengan mulus.

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

 

Mail App Lebih Powerful

Cobalah buka aplikasi Mail (Outlook) di Windows 10 Preview. Kamu akan mendapati aplikasi mail baru yang lebih interaktif dari sebelumnya.

Swipe email kekiri untuk menghapusnya, dan swipe ke kanan untuk menandainya dengan flag.

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Coba juga buat email baru. Kini toolbar Microsoft Word bisa kamu temui di aplikasi mail, sehingga kamu bisa membuat email dengan format yang lebih dinamis.

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Hampir semua hal yang bisa kamu lakukan di Word kini bisa kamu lakukan di mail, misalkan saja mengubah format email atau bahkan menambahkan tabel kedalamnya.

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

 

Calendar Advanced

Aplikasi calendar kini lebih advanced lagi dibandingkan sebelumnya. Setiap jadwal akan diberikan warna sesuai dengan kategorinya.

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

 

Photos App Baru

Sudah Install Windows 10 Preview untuk Smartphone? Inilah Fitur Baru yang Menarik untuk Kamu Coba

Coba buka aplikasi Photos. Kamu akan mendapati sebuah aplikasi baru yang menampilkan berbagai foto berdasarkan kategori waktu. Foto yang ditampilkan ini bakal tersinkronisasi di semua device (PC, laptop, tablet, smartphone), dan juga tersinkronisasi dengan OneDrive di cloud.

 

Itulah beberapa fitur baru di Windows 10 Preview yang menarik untuk kamu coba. Kamu bisa melihat videonya disini:

https://www.youtube.com/watch?v=ckzhX1O6Lto

 

Jangan lupa bagikan juga jika kamu menemukan fitur baru di Windows 10 Preview untuk smartphone yang menarik lainnya.

Bagi pengguna Windows Phone yang belum disupport Windows 10 Preview, stay tuned di WinPoin karena kita akan kabarkan begitu Windows 10 Preview untuk device kamu dirilis.

Febian

Productivity addict. Geek by nature. Platform Agnostic.

Post navigation