Update Denim untuk Lumia 730 Indonesia Sudah Dirilis

Update Denim untuk Lumia 730 Indonesia Sudah Dirilis

Kabar gembira bagi kamu pengguna Lumia 730 di Indonesia. Hari ini update Lumia Denim untuk Lumia 730 di regional Indonesia sudah dirilis. Update Denim membawa Windows Phone 8.1 Update dengan berbagai fitur barunya seperti Folders, App Corner, Internet Sharing, dsb. (Baca: Inilah Daftar Fitur Baru Windows Phone 8.1 Update)

Bagi kamu yang ingin melakukan update, pastikan kamu terhubung dengan koneksi Wi-Fi yang stabil dan memiliki speed mumpuni, lalu akses Settings > Phone Update.

Setelah diupdate maka OS version kamu bakal terupdate menjadi 8.10.14226.359 dengan firmware version 02040.00021.14521.55002.

Jangan lupa ceritakan pengalaman kamu setelah melakukan update ke Lumia Denim di kolom komentar WinPoin dibawah ini.

TONTON JUGA:

Catatan Penulis : WinPoin sepenuhnya bergantung pada iklan untuk tetap hidup dan menyajikan konten teknologi berkualitas secara gratis — jadi jika kamu menikmati artikel dan panduan di situs ini, mohon whitelist halaman ini di AdBlock kamu sebagai bentuk dukungan agar kami bisa terus berkembang dan berbagi insight untuk pengguna Indonesia. Kamu juga bisa mendukung kami secara langsung melalui dukungan di Saweria. Terima kasih.

Febian

Productivity addict. Geek by nature. Platform Agnostic.

Post navigation