HERE Sebenarnya Tidak Menghilang Dari Store, Ia Hanya Bersembunyi

HERE Sebenarnya Tidak Menghilang Dari Store, Ia Hanya Bersembunyi

Lagi jalan-jalan di hunian baru dan tiba-tiba kesasar? Kamu bisa kembali jalan yang kamu tahu dengan menggunakan aplikasi HERE. Kalau tiba-tiba kamu mencari HERE di Store tapi tidak menemukannya, jangan kawatir. Aplikasi HERE masih bisa di download di Windows Store, ia hanya sedang bersembunyi.

Ketika kamu sedang mencari HERE di Store, kamu akan mendapatkan error seperti di bawah ini.

HERE Sebenarnya Tidak Menghilang Dari Store, Ia Hanya Bersembunyi

Dilihat dari sejarah HERE (perusahaan baru-baru ini telah dibeli oleh seorang kolongmerat Jerman) yang membuat kita berspekulasi kalau aplikasi akan meninggalkan platform Windows Phone. Namun itu tidak terjadi, mereka telah mengatakannya di twitter.

Kalau kamu ingin mendownload aplikasi HERE, kamu bisa mendapatkannya dari link di bawah ini.

Download HERE Drive+ | Download HERE Maps | Download HERE Transit

Edo Chrisnado

Suka ngobrolin berbagai hal tentang teknologi. Dia hampir tidak pernah bisa tenang sebelum mengetahui kabar teknologi paling gress saat ini.

Post navigation