
Beberapa waktu lalu muncul desain render Nokia C1 yang jika itu benar maka Nokia terlihat bakal memberikan opsi OS Android dan Windows 10 Mobile di smartphone tersebut.
Anggap saja desain render itu benar, dan kamu akan membeli Nokia C1. Kira-kira versi OS apa yang bakal kamu pilih: Nokia C1 Android atau Nokia C1 Windows 10 Mobile?
Isikan jawaban kamu melalui polling berikut ini
Catatan Penulis : WinPoin sepenuhnya bergantung pada iklan untuk tetap hidup dan menyajikan konten teknologi berkualitas secara gratis — jadi jika kamu menikmati artikel dan panduan di situs ini, mohon whitelist halaman ini di AdBlock kamu sebagai bentuk dukungan agar kami bisa terus berkembang dan berbagi insight untuk pengguna Indonesia. Kamu juga bisa mendukung kami secara langsung melalui dukungan di Saweria. Terima kasih.