WhatsApp Mengkonfirmasi Bahwa WhatsApp Call untuk WP Sedang Dikerjakan

Update WhatsApp Windows Phone, Apa Ada yang Baru??

WhatsApp sekarang sudah mendukung panggilan telepon via VOIP untuk pengguna Android, sementara itu pengguna iPhone harus menunggu karena keterbatasan platform.

Dan kabar baiknya untuk kita para pengguna Windows Phone bahwa pihak WhatsApp sendiri sudah mengkonfirmasi bahwa mereka sedang mengerjakan fitur tersebut untuk platform Windows Phone.

Dibawah ini merupakan salah satu respon email dari tim support mereka:

WhatsApp Mengkonfirmasi Bahwa WhatsApp Call untuk WP Sedang Dikerjakan

TONTON JUGA:

Mungkin saja fitur ini akan hadir duluan di Windows Phone, dibanding iOS seperti ketika fitur kirim pesan via Desktop yang hadir ke Windows Phone terlebih dahulu dibanding iOS.

via WMPowerUser


Catatan Penulis : WinPoin sepenuhnya bergantung pada iklan untuk tetap hidup dan menyajikan konten teknologi berkualitas secara gratis — jadi jika kamu menikmati artikel dan panduan di situs ini, mohon whitelist halaman ini di AdBlock kamu sebagai bentuk dukungan agar kami bisa terus berkembang dan berbagi insight untuk pengguna Indonesia. Kamu juga bisa mendukung kami secara langsung melalui dukungan di Saweria. Terima kasih.

Post navigation