Inilah Harga & Spesifikasi Lenovo Yoga 900, Penerus Dari Yoga 3 Pro

Inilah Spesifikasi Lenovo Yoga 900, Penerus Dari Yoga 3 Pro

Tahun lalu, Lenovo telah merilis Lenovo Yoga 3 Pro dengan bentuk tipis dan ringan, ditambah spesifikasi yang kurang begitu powerfull. Yang juga memiliki beberapa masalah di baterai, seperti penas dan juga daya tahannya. Beruntung Lenovo bisa menangkap feedback dari para konsumennya yang kemudian berencana merilis device baru dari perbaikan Yoga Pro 3.

Lenovo Yoga 900 akan dirilis dengan layar QHD+, Processor Intel Skylake, RAM 16GB, SSD 256/512GB, JBL speaker, intel 801.11 AC wireless network dan baterai 66Whr. Ia juga dilengkapi dengan USB Type-C. Tetapi sepertinya kamera laptop ini tidak mendukung fitur Windows Hello dari Windows 10.

Berikut ini spesifikasi Lenovo Yoga 900:

Inilah Spesifikasi Lenovo Yoga 900, Penerus Dari Yoga 3 Pro
Spesifikasi Lenovo Yoga 900

Device ini kemungkinan akan dijual dengan harga $1400 atau kurang lebih Rp 17 Juta yang tersedia akhir tahun ini. Tertarik untuk upgrade dari Lenovo Yoga 3 Pro ke Yoga 900??

via WinFuture

Edo Chrisnado

Suka ngobrolin berbagai hal tentang teknologi. Dia hampir tidak pernah bisa tenang sebelum mengetahui kabar teknologi paling gress saat ini.

Post navigation