Kalau kamu yang doyan ngetwit di hp kamu sehari-hari, kali ini ada kabar baik untuk kamu.
Aplikasi twitter client populer, MeTweet sedang digratiskan oleh developernya dalam waktu terbatas. Masih belum jelas sampai kapan gratisnya, tapi app ini udah gratis dari tanggal 1 April kemarin.
App ini punya beberapa fitur menarik seperti voice commands, antar muka khas Windows Phone, Smart Split, Gambar dari One Drive, hingga mute filter.
Jadi daripada ketinggalan, download saja aplikasi Twitter Client untuk Windows Phone ini sekarang juga mumpung label “Free” nya belum berubah :D
Unduh MeTweet via Windows Phone Store