Epic Games, lagi lagi memberikan dua buah games mereka secara gratis untuk kita dapatkan guys, dimana dua game yang dibagikan kali ini adalah Rising Hell dan Slain: Back From Hell.
Dari segi graphic, tentu keduanya ini merupakan games dengan tampilan yang sederhana dan cenderung klasik, untuk lebih jelasnya silahkan kamu simak video trailer berikut:
“Heavy-metal riffs and pixelated madness will accompany you as you fight your way out from the depths of fiery hell, facing the bugs-ridden Beelzebub’s Lair, and other pits of hell with different creatures, bosses, and living traps lurking around. Fight your way through hordes of blood-lusting demons and escape hell as you unlock new characters and talents to create chaos in the randomly generated and ever-changing landscape of hell!” Deskripsi Rising Hell
“You control the fate of Bathoryn, a doomed hero in a Gothic world, who seeks to liberate six cursed realms from six deadly overlords. He must battle his way through this blighted land, packed with gruesome pixel art foes before ascending (or descending) into a stronghold, all the while defeating fiendish traps and vile monsters alike.” Deskripsi Slain Back From Hell.
Karena membawa graphic yang tampak tidak berat, tentu saja minimum requirement dari kedua games ini tidaklah berat juga, dimana dengan system requirements sebagai berikut, harusnya kamu sudah bisa menjalankan kedua games ini dengan normal dan cepat tanpa ada masalah.
Untuk harganya sendiri, kedua games ini dihargai sebesar Rp69.000 untuk masing masing judul, namun kini kamu bisa claim secara gratis sampai tanggal 13 Oktober 2022 melalui link berikut.
Nah bagaimana menurutmu mengenai kedua games ini? komen dibawah guys.