Kamu pikir punya wajah yang awet muda ? Sebelum berasumsi begitu, sebaiknya kamu uji dulu menggunakan salah satu hasil kecerdasan buatan dari Microsoft ini.
Teknologi ini menggunakan machine based learning yang ada di Azure. Komponen kunci dalam menggunakan teknologi ini ada pada bagaimana caranya mengekstrak jenis kelamin dan umur hanya dari sebuah gambar.
Pengen coba ? Silahkan main-main ke website http://how-old.net.
Ini contohnya saya menggunakannya :
Keliatannya muka saya lebih boros ya dari usia sebenarnya, wkwkwkwk.
Yuk bagikan gambarmu di komentar!