Windows Server 2022 Adalah Generasi Selanjutnya dari Versi Windows Server

Beberapa waktu lalu, Microsoft merilis Windows Server 2022 Insider Preview Build 20292, hingga saat ini belum ada informasi lengkap dan detail mengenai Next gen dari Windows Server ini, namun satu hal yang perlu diperhatikan adalah, kini versi Windows Server Build 20292 ini secara resmi dipanggil dengan Windows Server 2022.

Mengenai Windows Server ini, pada dasarnya Windows Server adalah versi Windows yang dikhususkan untuk keperluan server dengan jangka waktu perilisan yang dapat dikatakan sebagai LTS atau Long Term Service, jadi update mayor Windows Server cukup jauh rentan waktunya.

Dan untuk kamu yang ingin mencoba dan mendownload Windows Server 2022 ini, kamu bisa mendapatkannya pada halaman Microsoft berikut.

Untuk informasi mengenai fitur baru, perbaikan dan changelog, kita tunggu saja kabar selanjutnya dari Microsoft, apakah versi Windows Server ini akan worth it untuk kita gunakan di server nanti ataukau mendingan kita bertahan di Windows Server 2019 sebelumnya, hmmm saya pun penasaran.

Baca Juga : Dark Mode di Google Search Sudah Hadir Untuk Sebagain Pengguna

Bagaimana menurutmu mengenai versi Windows Server 2022 ini, sudahkah kamu mencobanya? komen dibawah guys.

Via : Neowin

Gylang Satria

Penulis, Pengguna Windows 11, Elementary OS, dan Iphone SE 2020. Tag @gylang_satria di Disqus jika ada pertanyaan.

Post navigation