Cara Menghapus Microsoft Office 2019 dari Windows 10

Tutorial Basic, namun masih banyak orang yang belum mengerti langkahnya. Terutama pengguna Windows yang baru pertama kali menggunakan perangkat PC Windows.

Berikut adalah langkah mudah untuk menghapus Microsoft Office 2019 langsung tanpa bantuan Software Pihak Ketiga.

Langkah 1. Pertama kamu masuk ke Settings (klik start > settings).

Langkah 2. Klik Apps.

Langkah 3. Silahkan cari dan pilih “Microsoft Office Professional Plus 2019” atau edisi Office 2019 lainnya.

Langkah 4. Klik Uninstall, selanjutnya pada Window yang terbuka “Ready to uninstall” pilih Uninstall.

Selanjutnya silahkan tunggu loading sampai selesai, dan jika sudah selesai maka Office 2019 kamu sudah berhasil terhapus dari System Windows 10 kamu.

Baca Juga :

That’s it. Semoga bermanfaat.

Gylang Satria

Penulis, Pengguna Windows 11, Elementary OS, dan Iphone SE 2020. Tag @gylang_satria di Disqus jika ada pertanyaan.

Post navigation