Microsoft: iOS Sama Rentannya dengan Android
Beberapa waktu yang lalu pengguna iOS sempat dijadikan target dari spyware dengan nama Trident/Pegasus. Spyware tersebut memungkinkan hackers untuk melakukan jailbreak dan kemudian mengontrol perangkat iOS dari jarak jauh....